Pesona Krakatau Cottage Anyer, Pantai dan Akomodasinya Mantap! Dijamin Puas Menginap disini

Pesona krakatau cottage anyer: Kali ini Anyerpedia.com akan me-review ulang mengenai salah satu akomodasi dan pantai terbaik di anyer. Villa ini memiliki fasilitas yang bagus sehingga menjadi salah satu favorit para wisatawan.

Ini adalah postingan ke-2 Pesona Krakatau Cottage Anyer dan yang kali ini juga kami lengkapi dengan video reviewnya melalui channel youtube kami. Silahkan baca ulasan di postingan pertama Pesona Krakatau.

Selain akomodasinya yang lengkap dan bagus, Restorannya yang langsung menghadap view laut membuat cottage ini banyak diminati. Selain menyediakan banyak cottage dengan type 2 dan 3 kamar, Pesona krakatau juga memiliki room Hotel 3 lantai yang view nya menghadap ke laut.

Suasana Pantai disini sangat cocok untuk berenang dan aman bagi anak-anak. Airnya lebih jernih dan ombaknya tidak terlalu besar. Memiliki hamparan pasir yang luas, pantai ini posisinya bersebelahan dengan karang bolong yang tentunya menambah keindahan view.

Kami me-review beberapa unit yaitu hotel room dan juga cottage yang menghadap ke pantai. Untuk liburan keluarga tentunya anda akan puas menginap disini.

Untuk booking dan cek ketersediaan unit silahkan menghubungi kami di nomor 0818-0866-4039.

(Visited 1,046 times, 1 visits today)

Similar Posts